Pertemuan CEO PwC – APLSI: Melampaui Cetak Biru RUPTL sebagai Katalis Investasi IPP dan Transisi Energi

13 August 2025

Tuan rumah CEO Roundtable menyambut seluruh peserta dan menyampaikan apresiasi atas wawasan yang dibagikan.Forum tersebut menekankan pentingnya implementasi Rencana Bisnis PLN (RUPTL) yang efektif sebagai pendorong utama transisi energi. Para pembicara termasuk perwakilan dari Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan (ESDM), APLSI, dan PwC APAC Energy Transition.